13 Fakta Unik Tentang Bintang Laut yang cukup keren


Admin alam nusantara semakin tertarik dengan dunia binatang, ini ni guys yang masih dalam invertebrata bintang laut atau starfish termasuk dalam filum echinodermata masih satu keluarga dengan bulu babi/Landak laut meskipun mereka berdua berbeda dalam kelass jika bintang laut termasuk asteroidea dan bulu babi/landak laut termasuk echinoidea.

Bintang laut termasuk salah satu dari hewan indah yang unik dilautan bintang laut memiliki warna-warna dari mulai yang mencolok hingga cenderung gelap, tubuh dan kulit mereka beragam dari mulai yang kasar hingga berduri.
Ini guys 13 fakta menarik tentang bintang laut:

Bintang laut bukanlah ikan

Bintang laut tidak termasuk dalam hewan laut yang bernafas menggunakan insang, meskipun rata-rata makhluk aneh yang berada diperairan laut bukanlah ikan kecuali kuda laut. dan bintang laut tidak memiliki tulang belakang atau yang biasa disebut avertebrata.

Ada sekitar 2000 jenis bintang laut


Bintang laut hampir hidup diseluruh perairan dunia termasuk di nusantara. Dari mulai perairan dangkal hingga laut dalam. Bintang laut hidup di laut tropis hingga dingin

Ukuran Bintang laut 

Bintang laut memiliki rentang ukuran antara 4,7 inci hingga 9,4 inci atau sekitar 12 hingga 24 cm dan bintang laut memiliki berat hingga 5 kg, sekitar 2 kali lebih berat dari ayam potong gan.

Bintang laut Starfish


Meskipun jika diartikan adalah ikan bintang justru tidak relevan, didunia starfish juga biasa disebut sea star dan sea star terdengar lebih relevan.

Habitat bintang laut.

Bintang laut tidak hidup mengapung, mereka seperti kebanyakan echinodermata yang hidup di terumbu karang, pasir dasar laut dan mereka berjalan menggunakan kaki-kai kecil berbentuk tabung seperti echinodermata lainnya seperti bulu babi/landak laut dan pasir dollar.

Apakah bintang laut selalu lima lengan?

13 Fakta Unik Tentang Bintang Laut

Tidak semua bintang laut memeiliki lengan yang berjumlah lima (5). Beberapa spesies diantara bintang laut bahkan memiliki 10, 20 hingga 40 lengan, kagak kebayang gan.

Bintang laut dengan baju zirah

Sama seperti bulu babi/ldandak laut, Bintang laut memeliki sistem pertahanan yang cukup kuat pernahkah anda melihat ketika seseorang berusaha mengangkat bintang laut, apakah lengannya bergelantungan kebawah atau tetap seperti patung, nah yang benar kaku seperti patung. Dan lagi bintang laut memiliki kulit yang kasar dan sebagian berduri panjang.

Bintang laut tidak memiliki otak dan darah.

Percaya atau tidak bahwa bintang laut tidak memiliki otak, dan sitem saraf mereka menyebar keseluruh lengan, bintang laut juga tidak memiliki darah seperti tripang.

Bintang laut seperti cicak


Percaya atau tidak menurut para ahli bahwa bintang laut memiliki sistem pertahanan yang hampir sama dengan cicak dimana bintang laut dapat melepas lengan mereka apabila ada predator berbahaya, dan bintang laut dapat meregenerasi lengan mereka dalam waktu yang lama atau sekitar satu tahun untuk menumbuhkan kembali.

Dan uniknya beberapa spesies bintang laut yang bagian terputus bagian tubuhnya tetap dapa meregenerasi tubuhnya hal ini karena semua saraf berada di area lengan-lengan mereka.

Bintang laut memiliki mata

13 Fakta Unik Tentang Bintang Laut

Memang cukup aneh jika bintang laut memiliki mata, dan mata mereka berada diujung-ujung jari yang berupa mata kecil yang hanya dapat melihat gelap dan terang cukup untuk mengamati lingkungan sekitar.

Bintang laut makan dengan perut

Hal unik lainya tentang bintang laut bahwa mereka makan dengan menggunakan mulut yang berada dibagian perutnya dan berada dibawah, seperti bulu babi/landak laut. mereka dapat

Bintang laut sangatlah lambat

Menurut penelitian dalam satu menit bintang laut hanya mampu bergerak sekitar 30 cm, memang cukup lambat berjalan filum echinodermata 

Bintang laut dapat hidup 35 tahun

Bukan cuma unik tapi bintang laut juga panjang umur bahkan berumur cuku pnjang untuk filum echinodermata.

memang disamping itu bintang laut adalah hewan laut yang indah dan tidak sedikit orang berniat memelihara di aquarium pribadi, demi kelestariannya bahkan beberapa jenis terancam punah dan sebagian kecil lainnya memiliki ledakan populasi yang cukup tajam. sebagai generasi muda patutlah setidaknya mensosialisasikan dengan orang terdekat mengenai ekosistem yang semakin rentan.

Semoga bermanfaat

13 Fakta Unik Tentang Bintang Laut yang cukup keren Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

3 komentar:

  1. wihhh keren ya infony, ternyata bintang lut itu bukn ikan ya..
    dn yang aku tau bintang laut tuh cuman lima lengn ternyta engg jug masih banyak jenisnya

    ReplyDelete
  2. wah luar biasa gan, aku juga sedang membahas bintang laut nih gan, kalau berkenan kunbal ya gan www.karimunjawacepat.com

    ReplyDelete
  3. baru tahu juga kalau bintang laut ada macem-macem bentuknya, punya mata dan perut lagi.
    salam kenal ya, kalau ada waktu kunjungi blog saya juga ya
    carasimplecantik.blogspot.com
    makasih infonya.

    ReplyDelete

Cinta dengan indonesia?
Maka cinta unruk merawatnya.....
Jangan buang sampah sembarangan....
Jaga alam untuk kelestarian bersama.... :)

sip-alamnusantara